15 Contoh Desain Undangan Pernikahan Simple dan Elegan, Bisa Dicoba!

contoh desain undangan pernikahan simple dan elegan
@kiranaweddingcard

Undangan adalah kesan pertama dalam menuju hari istimewa dan merepresemtasikan konsep pernikahan pada tamu undangan. Maka dari itu kamu harus membuat undangan yang memberi kesan yang baik dan memorable bagi para penerimanya sekalipun memilih undangan simple. Untuk kamu yang masih bingung dalam mencari inspirasi, Bridespedia akan memberikan 15 contoh desain undangan pernikahan simple dan elegan agar pernikahan semakin keren.


15 Contoh Desain Undangan Pernikahan Simple dan Elegan, Bisa Dicoba!


1. Amplop Putih




 












View this post on Instagram























 


A post shared by garasiproduction (@garasiproduction)





Mendesain undangan pernikahan dengan konsep klasik juga tak kalah menarik dan elegan. Dengan perpaduan warna putih dan emas membuat undangan terlihat sempurna


Cek Harga di Sini

2. Soft Cover Lipat Dua




 












View this post on Instagram























 


A post shared by Undangan Pernikahan (@kiranaweddingcard)





Model undangan soft cover lipat dua dapat menjadi pilihan undangan pernikahan yang simple dan elegan. Dengan tone soft dan lebut serta aksesoris pita membuat undangan terlihat sangat menarik.


Cek Harga di Sini

3. Undangan Rustic Simple




 












View this post on Instagram























 


A post shared by garasiproduction (@garasiproduction)





Tema rustic memang tak pernah salah dalam menghasilkan undangan yang menarik. Warna natural dan desain minimalis menjadikan tampilan undangan enak dipandang.


Cek Harga di Sini

4. Single Hardcover




 












View this post on Instagram























 


A post shared by Invitto • Undangan Pernikahan (@invitto.printery)





Undangan hardcover dengan desain simple yang dibungkus dengan vellum cover dan wax seal ini membuat undangan ini tampak cantik serta enak dipandang.


Cek Harga di Sini

5. Galaxy Theme




 












View this post on Instagram























 


A post shared by undangan pernikahan semarang (@dondon_invitation)





Undangan pernikahan tidak melulu soal desain floral, flower ataupun dedaunan ya. Kamu bisa memilih alternative lain seperti desain yang satu ini. Tetap unik, elegan dan menawan.


Cek Harga di Sini

6. Tema Jawa




 












View this post on Instagram























 


A post shared by undangan premium terjangkau (@gifu_invitation)





Konsep undangan jawa masih menjadi primadona sampai saat ini. Undangan ini terkesan simple dengan ornament gunungan, dedaunan dan warna soft pink yang menawan.


Cek Harga di Sini

7. Undangan Kalender




 












View this post on Instagram























 


A post shared by Undangan Pernikahan (@kiranaweddingcard)





Apabila kamu ingin membuat undangan yang berbeda dari biasanya dan useful, bisa banget memilih konsep ini. Apalagi sudah mau pergantian tahun sehingga undangan kalender tidak akan terbuang begitu saja oleh penerima undangan.


Cek Harga di Sini

Ide Undangan Pernikahan yang Simple dan Menarik


8. Warna Gradasi




 












View this post on Instagram























 


A post shared by Undangan Pernikahan (@popprint.id)





Mendesain undangan amplop berwarna gradasi pink juga tak kalah menarik dan uniknya lho.


Cek Harga di Sini

9. Undangan Akrilik




 












View this post on Instagram























 


A post shared by PAPERMINT INVITATIONS 🌷 (@invitation_papermint)





Kertas transparan bertinta emas merupakan undangan unik yang sesuai dengan konsep pernikahan minimalis dan intimate. Walaupun terkesan sederhana namun tetap memberi kesan sakral pada pernikahan.


Cek Harga di Sini

Baca Juga: 12+ Inspirasi Desain Undangan Pernikahan Aesthetic dan Elegan


10. Undangan Video




 












View this post on Instagram























 


A post shared by Undangan Website & Video (@inviting_art)





Dengan undangan video kamu akan lebih munik dalam mengirim undangan ke kerabat ataupun teman dekat melalui media social. Hanya dengan sekali klik maka kabar bahagiamu sudah bisa tersampaikan kepada tamu undangan.


Cek Harga di Sini

11. Model Amplop Persegi Panjang




 












View this post on Instagram























 


A post shared by Undangan Pernikahan (@popprint.id)





Jika biasanya undangan amplop berbentuk persegi, kamu bisa memilih undangan amplop berbentuk persegi panjang yang simple. Dengan warna kombinasi gradasi hijau terlihat sangat menarik.


Cek Harga di Sini

12. Undangan Website




 












View this post on Instagram























 


A post shared by Undangan Web, Foto & Video (@possible.wedding)





Web invitation saat ini menjadi primadona banyak pasangan dalam menyebarkan undangan. Jika kamu ingin undangan simple dan praktis, bisa memilih undangan website. Undangan ini memiliki banyak fitur lengkap yang bisa disesuaikan dan template yang menarik.


Cek Harga di Sini

Baca Juga: Digital Invitation adalah Undangan Digital Kekinian. Simak Penjelasan Berikut!


13. Undangan Lipat Tiga




 












View this post on Instagram























 


A post shared by Undangan Pernikahan (@kiranaweddingcard)





Selanjutnya adalah undangan lipat tiga yang unik. Model lipat 3 membuat kesan undangan ini menjadi lebih simple dan ringan setelah dilipat.


Cek Harga di Sini

14. Triple Hard Cover




 












View this post on Instagram























 


A post shared by Undangan Pernikahan (@berlianinvitation)





Agar lebih simple, kamu bisa memilih undangan triple hard cover bertemakan rose gold marble abu-abu dan foil doff. Terlihat sangat simple dan elegan ya.


Cek Harga di Sini

15. Undangan Gulung




 












View this post on Instagram























 


A post shared by Undangan nikah Zhifara.inv (@undangannikah1000)





Selanjutnya adalah undangan gulung dengan bernuansa coklat. Kertas yang digunakan adalah craft paper sehingga mudah dan tidak rusak saat digulung. Kemudian untuk pengikatnya menggunakan tali rami dan name tag.


Cek Harga di Sini

class="kk-star-ratings kksr-valign-bottom kksr-align-center kksr-disabled"
data-id="102842"
data-slug="">








































Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel